Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » SASTRA » PUISI » Kalau Saja

Kalau Saja

  • account_circle admin1
  • calendar_month Sel, 21 Jan 2025
  • visibility 290
  • comment 0 komentar

Oleh: Selvina Idha Alifiani

Awan bersama angin mengiringi rintik air
Membawa setiap hembusan dingin hingga menusuk kulit
Kala itu, aku duduk bersandarkan dinding
Merasakan tiap tarikan napas, yang keluar dari diriku

Aku merenung dalam keheningan
Membiarkan ingatan itu kembali mengalir
Meratapi setiap detik yang telah berlalu

Pikiranku berkelana dalam labirin waktu
Berpikir, “Kalau saja kala itu aku diam”
Apakah tidak akan jadi seperti ini?
Dia diam, tanpa sepatah kata
Hingga meninggalkanku dalam sepi

Kalau saja aku memilih diam
Akankah dia tetap di sini?
Atau justru keheningan ini
Yang akan membawa kita pada akhir yang sama?

Kini, kusesali kata yang telah terucap
Dalam dingin yang masih menusuk kalbu
Membiarkan waktu mengajariku arti
Bahwa terkadang, diam lebih berarti

[ Pengurus Invest Redaksi Periode 24/25 ]
  • Penulis: admin1

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Press Release “Grand Opening Wednesday Market”

    Press Release “Grand Opening Wednesday Market”

    • calendar_month Sel, 28 Feb 2017
    • account_circle admin1
    • visibility 186
    • 0Komentar

    Career Center merupakan lembaga persiapan dan pengembangan karir, yang berkerja secara profesional dan modern, didukung oleh para tenaga ahli, para profesional, praktisi di berbagai bidang dan kalangan akademisi yang bertujuan mewujudkan suatu sistem dan pengelolaan karir yang efisien dan efektif. Walisongo Career Center (WCC) UIN Walisongo Semarang merupakan lembaga non-struktural yang mempunyai tugas untuk memfasilitasi […]

  • Pengumuman Kru Magang LPM Invest 2021

    Pengumuman Kru Magang LPM Invest 2021

    • calendar_month Jum, 10 Sep 2021
    • account_circle admin1
    • visibility 187
    • 0Komentar

    Rangkaian seleksi Open Recruitment LPM Invest 2021 telah sampai pada tahap akhir. Setelah sebelumnya sudah dilaksanakan pendaftaran hingga tahap wawancara untuk mempertimbangkan hasilnya. Nama-nama di bawah ini merupakan Kru Magang LPM Invest 2021 yang telah LOLOS SELEKSI. Berikut kami sampaikan: Abdul Aziz Ahmad Kasyif Syarof Ahmad Sidiq Syaifullah Ahmad Thoriq Khairullah Alfan Tamami Alfina Winda […]

  • Ajang Melatih Personal Branding, DEMA FEBI Selenggarakan Talkshow Kepemudaan

    Ajang Melatih Personal Branding, DEMA FEBI Selenggarakan Talkshow Kepemudaan

    • calendar_month Kam, 30 Mei 2024
    • account_circle admin1
    • visibility 173
    • 0Komentar

    Dewan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (DEMA FEBI) UIN Walisongo menggelar acara Talkshow kepemudaan pada hari Kamis, 30 Mei 2024 di Gedung Auditorium II Kampus 3 UIN Walisongo Semarang. Talkshow kali ini mengusung tema “Peran dan Strategi Personal Branding untuk Generasi Z Sebagai Bekal serta Menghadapi era Digitalisasi 5.0″. Acara ini mengundang dua […]

  • Aktif Organisasi dan Nulis Buku, Nima dan Nurul Tuntaskan Kuliah Meski Penuh Tantangan

    Aktif Organisasi dan Nulis Buku, Nima dan Nurul Tuntaskan Kuliah Meski Penuh Tantangan

    • calendar_month Sab, 24 Mei 2025
    • account_circle admin1
    • visibility 253
    • 0Komentar

    lpminvest.com- Kisah inspiratif datang dari dua wisudawan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) dan Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan (FITK).  Nurul dan Nima, resmi menerima gelar S.E dan S.Pg pada Sabtu, (24/05/2025). Peresmian gelar tersebut dilaksanakan di Gedung Auditorium 2 Kampus 3 Universitas Islam Negeri (UIN) Walisongo Semarang pada acara Wisuda Doktor ke-38, Magister (S2) […]

  • Pengaruh media sosial terhadap persepsi diri

    Dampak Media Sosial Terhadap Persepsi Diri : Antara Kenyataan dan Ekspetasi

    • calendar_month Ming, 22 Des 2024
    • account_circle admin1
    • visibility 359
    • 0Komentar

    Oleh: Tsalis Mazidatul Khoir Media sosial telah menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan sehari-hari. Platform seperti Instagram, TikTok, Twitter (X), dan Facebook kini tidak hanya berfungsi sebagai sarana komunikasi, tetapi juga tempat bagi penggunanya untuk berbagi cerita, pengalaman, dan bahkan lifestyle mereka. Beragam hal yang kerap disebarluaskan melalui media sosial biasanya berupa hal-hal menyenangkan. Sehingga, […]

  • Flashmob Color Fun Meriahkan Acara Penutupan PBAK 2022

    Flashmob Color Fun Meriahkan Acara Penutupan PBAK 2022

    • calendar_month Jum, 5 Agu 2022
    • account_circle admin1
    • visibility 209
    • 0Komentar

    lpminvest.com- Jumat, (5/8/2022) hari terakhir Pengenalan Budaya Akademik dan Kemahasiswaan (PBAK) 2022 UIN Walisongo diselenggarakan secara meriah. Flashmob color fun, senam bersama serta menyanyikan jingle PBAK mewarnai acara di puncak PBAK tahun ini. Mahasiswa baru (maba) diajak bersenang-senang dengan acara yang dipenuhi dengan hiburan sekaligus menjadi momen yang akan dikenang kelak. Lapangan utama Kampus III […]

expand_less