Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NEWS » Workshop Materi Online LPM Invest 2020 ‘Tiga Kunci Sukses Ini Jadi Penawarnya’

Workshop Materi Online LPM Invest 2020 ‘Tiga Kunci Sukses Ini Jadi Penawarnya’

  • account_circle admin1
  • calendar_month Jum, 6 Nov 2020
  • visibility 53
  • comment 0 komentar

WhatsApp Image 2020-11-06 at 10.15.42 PM

lpminvest.com- “Ayoh dek segera  join link, acara segera dimulai,” kurang lebih seperti itu kata-kata mutiara panitia acara di organisasi manapun termasuk Lembaga Pers Mahasiswa (LPM) Invest Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) UIN Walisongo Semarang. Panitia, peserta dan pemateri workshop materi murni berjarak dengan mengandalkan platform Google Meet. Jumat, (6/11/2020).

Mengusung tema Menumbuhkan Inovasi Insan Pers dalam Menghadapi Disrupsi Teknologi, kegiatan ini berlangsung selama tiga hari yaitu 6-8 November 2020.

“Tema ini dipilih karena menyesuaikan kebutuhan dan berusaha untuk menumbuhkan inovasi insan pers dalam memanfaatkan teknologi. Tidak bisa dipungkiri lagi bahwa kita sedang dihadapkan oleh disrupsi  teknologi  digital yang menghasilkan sesuatu yang benar-benar baru dan lebih efisien, juga lebih bermanfaat,” ungkap Ahyar Manarul H. F. selaku Pemimpin Umum LPM Invest Periode 2019/2020.

24 mahasiswa FEBI  yang lolos seleksi dan menjadi kru magang LPM Invest akan belajar bareng delapan pemateri dengan materi pokok insan pers yaitu manajemen LPM, resensi, sastra, etika jurnalistik, ilustrasi dan karikatur, esai, artikel, opini, layout, media sosial, teknik dasar fotografi dan videografi, serta bongkar nalar LPM Invest.

Hari pertama materi pertama  disampaikan oleh Tedi Kholiludin mengenai Bongkar Nalar LPM Invest, dengan tujuan agar kru magang paham dan mengenal lebih dalam tentang LPM.

“Lembaga pers bukan hanya tentang tulis menulis namun juga memerlukan fotografi dan desain ataupun pendukung lain meski tulisan adalah jantung utama dari lembaga pers tersebut,” terang Tedi Kholiludin di sela-sela penyampain materi.

Bukan hanya ilmu jurnalistik yang mampu menumbuhkembangkan suatu organisasi pers mahasiswa, melainkan manajemen waktu, keuangan, keredaksian dan lainnya juga memiliki peran yang tidak kalah penting.

“Manajemen dapat diartikan seni untuk mengatur sesuatu, misal saja manajemen keredaksian, yaitu proses satu kesatuan secara efektif dalam suatu organisasi LPM untuk mencapai tujuan atau sasaran,” ungkap pemateri Manajemen LPM, Ubbadul Adzkiya.

Tidak ketinggalan, Ubbadul juga menyelipkan  tiga kunci sukses  yang harus dimiliki LPM yaitu sehat sumber daya manusia, sehat manajemen, dan sehat sarana. Dikana_[i]

  • Penulis: admin1

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Demam Batu Akik, Penjual Kegirangan

    Demam Batu Akik, Penjual Kegirangan

    • calendar_month Kam, 5 Mar 2015
    • account_circle admin1
    • visibility 59
    • 0Komentar

    lpminvest.com– Demam batu akik maupun batu mulia akhir-akhir ini membuat sebagian warga Ngaliyan-Semarang ikut menggandrungi batu-batuan tersebut. Salah satunya adalah kios penjual batu akik  yang berada di pojok belakang Pasar Ngaliyan. Kios batu akik yang ramai pengunjung itu adalah milik Abdurrahman. Pria berkulit sawo matang itu telah berbisnis batu akik selama dua tahun. Maman, sapaan […]

  • Tim Kreatif Ungkap Perihal Tujuan Dibalik Tarian Pompom

    Tim Kreatif Ungkap Perihal Tujuan Dibalik Tarian Pompom

    • calendar_month Sab, 1 Sep 2018
    • account_circle admin1
    • visibility 45
    • 0Komentar

    lpminvest.com– Dewan Eksekutif Mahasiswa (DEMA) UIN Walisongo menjadikan Flash MOB Color Fun sebagai salah satu rangkaian acara penutupan Pengenalan Budaya dan Kemahasiswaan (PBAK) 2018 kali ini. Acara tersebut diawali dengan senam pagi dan dilanjutkan dengan melakukan tarian pompom serentak diiringi musik jingle PBAK. Kegiatan tersebut ditujukan untuk mengimplementasikan jargon PBAK 2018 yaitu “Cerdas dan Berkarya”. […]

  • 4.419 Maba UIN Walisongo 2019 Ikuti PBAK Hari Ini

    4.419 Maba UIN Walisongo 2019 Ikuti PBAK Hari Ini

    • calendar_month Sen, 19 Agu 2019
    • account_circle admin1
    • visibility 49
    • 0Komentar

    lpminvest.com–  Hari ini, sebanyak 4.419 mahasiswa baru (maba) UIN Walisongo tahun ajaran 2019 mengikuti Pengenalan Budaya Akademik dan Kemahasiswaan (PBAK). Dengan mengangkat tema Eksplorasi Spirit Kemanusiaan Menuju Indonesia Berperadaban, acara pembukaan penerimaan maba itu diadakan di Lapangan Sepak Bola UIN Walisongo. PBAK 2019 akan diselenggarakan selama empat hari ke depan, yaitu Senin sampai Kamis (19-22/08/2019). […]

  • Enam Tips Atasi Penyakit Insecure

    Enam Tips Atasi Penyakit Insecure

    • calendar_month Kam, 19 Nov 2020
    • account_circle admin1
    • visibility 44
    • 0Komentar

      Mengingatkan salah satu iklan kartu provider 3 Indie+ pada tahun 2013 silam, dalam iklan tersebut diperagakan oleh beberapa anak kecil menceritakan permasalahan yang dialami oleh orang dewasa dan dibagian akhir iklan tersebut ada seorang anak yang mengatakan bahwa “ Jadi orang gede menyenangkan, tapi susah dijalanin ,“ lantas hal tersebutlah yang menjadi realita anak […]

  • Peserta Seminar Motivasi Membludak, Antrian Mengular

    Peserta Seminar Motivasi Membludak, Antrian Mengular

    • calendar_month Kam, 29 Mar 2018
    • account_circle admin1
    • visibility 48
    • 0Komentar

    lpminvest.com –  Road Show Seminar Motivasi bertajuk “Spirit of Indonesia” mengundang antusiasme mahasiswa UIN Walisongo Semarang. Seminar hasil kerjasama Kami Indonesia, Majelis Permusyawaratan Rakyat Republik Indonesia (MPR-RI) dan UIN Walisongo menyedot lebih dari seribu peserta. Banyaknya peserta membuat antrian mengular dari pintu masuk ruang acara hingga samping Kantor Fakultas Syari’ah dan Hukum (FSH). Antusiasme peserta […]

  • Beberkan Tips Produk Laku di Pasaran untuk UMKM

    Beberkan Tips Produk Laku di Pasaran untuk UMKM

    • calendar_month Sen, 17 Feb 2020
    • account_circle admin1
    • visibility 56
    • 0Komentar

    lpminvest.com- “Menjadi pelaku UMKM harus banyak belajar ilmu dalam memasarkan suatu produk. Bagaimana cara marketing yang baik agar pasar dari produk kita semakin luas. Termasuk dalam packaging produk dimana yang diutamakan adalah keamanannya, agar produk bisa tahan lama dan menarik jika dilihat,” paparan Khairul Anwar narasumber dalam seminar yang diadakan oleh Tim  KKN Mandiri Inisiatif […]

expand_less