Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NEWS » Wisuda Makin Asyik dengan Pesembahan Gamelan dan Sinden

Wisuda Makin Asyik dengan Pesembahan Gamelan dan Sinden

  • account_circle admin1
  • calendar_month Rab, 21 Agu 2024
  • visibility 245
  • comment 0 komentar

(Suasana Penampilan gamelan dan Sinden)

lpminvest.com– Universitas Islam Negeri (UIN) Walisongo Semarang melaksanakan kegiatan wisuda periode Agustus kepada Sarjana (S1) yang ke-93, Magister (S2) yang ke-60, dan Doctor (S3) yang ke–36 pada Rabu, (21/08/2024) di gedung Auditorium II kampus 3. Para wisudawan saat memasuki auditorium II diiringi dengan hadrah. Acara ini diselenggarakan dengan meriah disertai dengan penampilan gamelan serta sinden yang menyanyikan lagu jawa. Makna tertentu tentang penampilan gamelan dan sinden ini yaitu membawakan lagu kebo giro yang dimainkan dalam acara-acara penghormatan atau penyambutan tamu-tamu penting.

Penampilan gamelan dari UKM Wadas ikut serta memeriahkan jalannya acara wisuda UIN Walisongo Semarang, Apriliani Trianingrum biasa dipanggil April berasal dari fakultas dakwah dan komunikasi prodi komunikasi penyiaran islam (KPI) “Kalau untuk tampil sinden diacara wisuda baru 3 kali ini. Tapi kalau untuk UKM wadas saya ikut dari maba,” tuturnya.

(Penampilan Gamelan oleh UKM Wadas)

Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Wadas ditunjuk untuk menampilkan gamelan dan sinden sebagai pengiring keluar dan masuknya Rektor dan jajarannya.

“Kalo untuk persiapannya sendiri, kita punya rutinan setiap hari jumat. Memang harus well prepare kalo misalkan memang mendekati wisuda atau mungkin acara-acaranya UIN yang memang harus menggunakan gamelan gitu, ya kalau latihan kita latihan setiap hari jumat ga ada patokan. Kita juga selalu diminta universitas buat ngisi diwisuda seperti ini,” ungkap salah satu anggota UKM Wadas

April mengungkapkan bahwa dia senang karena ditunjuk langsung untuk mengiringi gamelan di acara Wisuda Periode Agustus 2024 ini.

“Kalau pesan dari saya sendiri karna hari ini 2 kali sesi wisuda, sebenernya aku juga gak kaget karna udah beberapa kali ikut penampilan ini. Kalau dibilang capek ya capek banget. Kesannya kalo saya capek ya tapi seneng juga gituloh karna emang fakultas dakwah tuh nunjuk saya buat ngiringin gamelan di wisuda kali ini,” ungkap April. Zahra&Ihya&Selvina_[i]

  • Penulis: admin1

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Merencanakan Keuangan, Menggapai Keberkahan

    Merencanakan Keuangan, Menggapai Keberkahan

    • calendar_month Jum, 7 Des 2018
    • account_circle admin1
    • visibility 206
    • 0Komentar

    Judul Buku             : Sakinah Finance Penulis                     : Luqyan Tamanni dan Murniati Mukhlisin Penerbit                   : Tinta Medina Tahun Terbit          : 2018 Tebal                        : 217 Halaman Peresensi                 : Nur […]

  • PBAK 2022 UIN Walisongo; Perkuat Kolaborasi, Wujudkan Rekognisi

    PBAK 2022 UIN Walisongo; Perkuat Kolaborasi, Wujudkan Rekognisi

    • calendar_month Rab, 3 Agu 2022
    • account_circle admin1
    • visibility 162
    • 0Komentar

    lpminvest.com– Rabu (3/8/2022), Pengenalan Budaya Akademik dan Kemahasiswaan (PBAK) UIN Walisongo resmi dibuka secara simbolis melalui pemukulan gong oleh Rektor. PBAK 2022 merupakan kegiatan luring pertama bagi mahasiswa baru (maba) setelah dua tahun pandemi. Tema besar PBAK tahun ini “Perkuat Kolaborasi, Wujudkan Rekognisi” diwujudkan dengan berbagai macam maba dari berbeda-beda wilayah. PBAK tahun ini dilaksanakan […]

  • Janji DEMA SEMA Akan Terus Kawal Press Release FEBI Bersuara

    Janji DEMA SEMA Akan Terus Kawal Press Release FEBI Bersuara

    • calendar_month Jum, 3 Mei 2024
    • account_circle admin1
    • visibility 215
    • 0Komentar

    lpminvest.com- Menindaklanjuti Aksi FEBI BERSUARA pada Kamis (02/05/2024) yang bertempat di Landmark Kampus 3 UIN Walisongo Semarang. Tegar Arya selaku ketua Dewan Eksekutif Mahasiswa (DEMA) Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) UIN Walisongo menjelaskan tujuan diadakan acara ini agar seluruh mahasiswa FEBI bisa bertemu langsung dengan para pimpinan FEBI. “Acara ini bertujuan untuk mempertemukan seluruh […]

  • Pengumuman Kru Magang LPM Invest 2021

    Pengumuman Kru Magang LPM Invest 2021

    • calendar_month Jum, 10 Sep 2021
    • account_circle admin1
    • visibility 181
    • 0Komentar

    Rangkaian seleksi Open Recruitment LPM Invest 2021 telah sampai pada tahap akhir. Setelah sebelumnya sudah dilaksanakan pendaftaran hingga tahap wawancara untuk mempertimbangkan hasilnya. Nama-nama di bawah ini merupakan Kru Magang LPM Invest 2021 yang telah LOLOS SELEKSI. Berikut kami sampaikan: Abdul Aziz Ahmad Kasyif Syarof Ahmad Sidiq Syaifullah Ahmad Thoriq Khairullah Alfan Tamami Alfina Winda […]

  • Jayakan Desa, Pondasi Membangun Indonesia Raya

    Jayakan Desa, Pondasi Membangun Indonesia Raya

    • calendar_month Sel, 16 Jan 2018
    • account_circle admin1
    • visibility 234
    • 0Komentar

    Judul buku          : Membangun Indonesia dari Desa Penulis                 : Prof. Gunawan Sumodiningrat dan Ari Wulandari Penerbit               : Media Pressindo Tahun`                : 2016 Tebal                    : xxi + 262 halaman Peresensi             : Amimah Ulul Mualifah Demi kemajuan Indonesia, pemerintah terus berupaya melakukan pembangunan di seluruh wilayah Indonesia secara merata, tidak hanya di perkotaan […]

  • Wisuda dibagi 2 Sesi, Ribuan Mahasiswa UIN Walisongo Resmi Diwisuda

    Wisuda dibagi 2 Sesi, Ribuan Mahasiswa UIN Walisongo Resmi Diwisuda

    • calendar_month Ming, 24 Agu 2025
    • account_circle admin1
    • visibility 306
    • 0Komentar

    lpminvest.com- Bertepatan di hari Sabtu (23/08/2025) Universitas Islam Negeri (UIN) Walisongo Semarang melaksanakan rangkaian kegiatan Wisuda Doktor (S.3) Ke-39, Magister (S.2) Ke-64, dan Sarjana (S.1) Ke-97 di Gedung Prof. Tgk. Ismail Ya’kub (Auditorium II), Kampus 3 UIN Walisongo Semarang. Dengan diikuti oleh  2.023 mahasiswa yang terdiri dari 13 orang Doktor, 79 Magister, dan 1931 Sarjana. […]

expand_less