Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NEWS » Janji DEMA SEMA Akan Terus Kawal Press Release FEBI Bersuara

Janji DEMA SEMA Akan Terus Kawal Press Release FEBI Bersuara

  • account_circle admin1
  • calendar_month Jum, 3 Mei 2024
  • visibility 225
  • comment 0 komentar

lpminvest.com- Menindaklanjuti Aksi FEBI BERSUARA pada Kamis (02/05/2024) yang bertempat di Landmark Kampus 3 UIN Walisongo Semarang. Tegar Arya selaku ketua Dewan Eksekutif Mahasiswa (DEMA) Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) UIN Walisongo menjelaskan tujuan diadakan acara ini agar seluruh mahasiswa FEBI bisa bertemu langsung dengan para pimpinan FEBI.

“Acara ini bertujuan untuk mempertemukan seluruh mahasiswa FEBI biar bisa bertemu secara langsung dengan para pimpinannya, tidak hanya dengan perwakilannya sehingga bisa mengutarakan aspirasinya secara langsung di depan pimpinan FEBI,’’ ungkap Tegar.

Tegar juga berharap aspirasi dari mahasiswa umum dapat dijalankan oleh para pimpinan.

‘’Semoga aspirasi dari mahasiswa umum dapat di jalankan dengan benar oleh para pimpinan yang tadi hadir dan kesalahan yang ada segera di perbaiki. Maka dengan itu semoga aspirasi-aspirasi yang tadi di sampaikan benar-benar bakal dijalankan. Selanjutnya kami selaku Ormawa FEBI, aliansi mahasiswa FEBI dan mahasiswa FEBI secara umum akan terus mengawasi dan mengawal aspirasi dari teman-teman kami lewat Senat Mahasiswa (SEMA),” jelasnya.

Langkah selanjutnya yang akan diambil DEMA akan mengawal press release yang sudah ditandatangani langsung oleh Dekan FEBI.

“Tadi kita sudah membuat press release yang sudah  ditandatangani langsung oleh Dekan menunjukan bahwa sikap yang memang benar benar dapat di pegang dan dipertanggungjawabkan karena sudah tertulis dan sudah disetujui beliau. Kami berharap akan segera direalisasikan dan ketika ini tidak direalisasikan maka kami akan terus menuntut dan mengawal apa yang telah kami sampaikan agar dapat direalisasikan se segera mungkin,” tambahnya.

Inyoga Irfan selaku ketua SEMA FEBI juga menjelaskan tidak lanjut dari SEMA, bahwa setiap bulan akan diadakan rapat pimpinan birokrasi untuk meng follow up hal tersebut.

“Setiap bulan akan diadakan rapat dengan pimpinan birokrasi untuk nge follow up hal hal ini tadi, dan karena yang di tanda tangani adalah poin-poin yang general maka poin-poin yang detail tadi akan kami tuntut sampai ke birokrasi setiap bulan,” terang Irfan.

Irfan juga berharap jika hal-hal tersebut tidak ter realisasikan dengan baik maka akan terus memantau birokrasi.

“Akan ada dua hal, yang pertama kita akan melihat dulu bagaimana tanggapan birokrasi. Jika ada kemajuan maka kita tenang dan akan terus follow up. Tetapi jika tidak adanya tanda realisasi apapun itu maka dapat dipastikan depan Kantor Fakultas (Kanfak) FEBI besok akan ramai dengan masa,” tambah Irfan. Dian & Thoriq_[i]

  • Penulis: admin1

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tingkatkan Kebersamaan, Kru LPM Invest Rayakan Tahun Baru

    Tingkatkan Kebersamaan, Kru LPM Invest Rayakan Tahun Baru

    • calendar_month Kam, 31 Des 2015
    • account_circle admin1
    • visibility 132
    • 0Komentar

    lpminvest.com- Merayakan tahun baru memang sudah menjadi kebiasaan muda-mudi di negeri ini, dengan bermacam cara mereka menikmati akhir tahun 2015 sekaligus merayakan tahun baru 2016. Begitu juga dengan kru LPM Invest yang merayakan malam tahun barunya di kantor Lembaga Studi Sosial dan Agama (eLSA) Semarang. (31/12/2015). Selain merayakan tahun baru, momen ini juga dijadikan sebagai […]

  • Webinar Moderasi Beragama, Keshalihan Sosial dan Ritual Sama Pentingnya

    Webinar Moderasi Beragama, Keshalihan Sosial dan Ritual Sama Pentingnya

    • calendar_month Ming, 25 Okt 2020
    • account_circle admin1
    • visibility 155
    • 0Komentar

    lpminvest.com– Bertajuk Suarakan Moderasi Beragama untuk Pebaharuan Karakter Milenial adalah sebuah webinar moderasi agama yang digelar oleh kelompok 17 Kuliah Kerja Nyata Reguler dari Rumah (KKN RdR) Angkatan 75 UIN Walisongo Semarang. Minggu, (25/10/2020). Melalui Zoom Meeting Khoirul Anwar hadir sebagai narasumber, yang kebetulan juga penulis buku Berislam di Era Mienial. “Judul diskusi kita pagi ini […]

  • Mengkaji Peran Media Sosial Dalam Polarirasi Opini

    Mengkaji Peran Media Sosial Dalam Polarirasi Opini

    • calendar_month Ming, 26 Jan 2025
    • account_circle admin1
    • visibility 272
    • 0Komentar

    Oleh : Mahda Nuurainiyah Internet di era sekarang sudah seperti kebutuhan pokok, maraknya penggunaan medsos, telepon genggam, dan perangkat cerdas lainnya. Internet menawarkan berbagai kemudahan yang mampu diterima segala usia. Pengoperasian yang mudah telah menjangkau satu dunia, menggantikan peran koran sebagai sumber informasi. Fitur-fitur yang canggih juga memudahkan terbentuknya ruang diskusi daring. Sayangnya internet yang […]

  • UIN Walisongo Semarang Eratkan Kerjasama dengan 23 Universitas dari China

    UIN Walisongo Semarang Eratkan Kerjasama dengan 23 Universitas dari China

    • calendar_month Sab, 26 Okt 2019
    • account_circle admin1
    • visibility 284
    • 0Komentar

    lpminvest.com – UIN Walisongo Semarang melakukan penandatanganan Memorandum of Understanding (MOU) guna mempererat kerjasama dengan 23 universitas dari China. Acara yang bertajuk “Jianngsu Education Expo 2019” itu bertempat di Auditorium 2 kampus 3 UIN Walisongo Semarang. Jum’at, (25/10/2019). ”Tujuan diadakannya Jiangsu Education Expo intinya adalah agar adanya hubungan dan kerjasama antara UIN Walisongo dengan universitas […]

  • Fun Futsal Competition: Ajang Pererat Silaturahmi Mahasiswa EI

    Fun Futsal Competition: Ajang Pererat Silaturahmi Mahasiswa EI

    • calendar_month Jum, 4 Nov 2022
    • account_circle admin1
    • visibility 186
    • 0Komentar

    lpminvest.com– Fun Futsal Competition merupakan salah satu rangkaian acara dalam event Sharia Economic Celebration (SEC) pada Jumat (04/11/2022) yang diselenggarakan oleh Himpunan Mahasiswa Jurusan (HMJ) Ekonomi Islam (EI). Acara Fun Futsal Competition bertempat di Gedung Serba Guna (GSG) UIN Walisongo Semarang dan diikuti oleh 11 tim yang terdiri dari mahasiswa EI angkatan 2020 sampai angkatan […]

  • Bicara Soal Bisnis, CEO Youth Ranger Indonesia: Manusia Butuh Passion dan Bukan Sekadar Hobi

    Bicara Soal Bisnis, CEO Youth Ranger Indonesia: Manusia Butuh Passion dan Bukan Sekadar Hobi

    • calendar_month Kam, 13 Feb 2020
    • account_circle admin1
    • visibility 231
    • 0Komentar

    lpminvest.com- Seminar Nasional yang diadakan oleh Dewan Eksekutif Mahasiswa (DEMA) Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) turut memeriahkan acara pelantikan lembaga kemahasiswaan FEBI yang berlangsung di Auditorium II Kampus III UIN Walisongo Semarang. Kamis, (13/02/2018). Seminar bertajuk “Pengembangan Startup untuk Kemajuan Perekonomian” menghadirkan pebisnis startup Rinaldi Nur Ibrahim CEO Youth Ranger Indonesia, Muhammad Fuad Hasbi […]

expand_less