Nusantara Culture festival 2023
Tamu Ngaji Budaya 2023 Disambut Dengan Tari Pasambahan
- calendar_month Jum, 26 Mei 2023
- visibility 172
- 0Komentar
lpminvest.com– Penyambutan tamu Ngaji Budaya pada acara Nusantara Culture Festival. Disambut dengan penampilan tarian-tarian. Acara ini digelar oleh Dewan Eksekutif Mahasiswa (DEMA) Universitas Islam Negeri (UIN) Walisongo yang berkolaborasi dengan Organisasi-organisasi daerah (Orda). Salah satu penampilan yang turut memeriahkan acara ini adalah tarian Ratu Jareh dari Provinsi Aceh dan tarian Pasambahan yang berasal dari Minangkabau. […]
Ngaji Budaya Sebagai Bentuk Ekspresi Keberagaman Indonesia
- calendar_month Jum, 26 Mei 2023
- visibility 253
- 0Komentar
lpminvest.com- Dewan Eksekutif Mahasiswa (DEMA) Universitas Islam Negeri (UIN) dan Organisasi Daerah (Orda) UIN Walisongo saling berkolaborasi untuk menyukseskan acara Nusantara Culture Festival pada Kamis, (25/05/2023) yang dilaksanakan di Lapangan Kampus 3. Kegiatan ini diselenggarakan untuk mengajak elemen-elemen kedaerahan. “Adanya kegiatan Nusantara Culture Festival, teman-teman DEMA Universitas ingin mengajak elemen-elemen kedaerahan yang ada di lingkungan […]
Tarian Babalu Jadi Pembuka Acara Performance Orda di NCF 2023
- calendar_month Kam, 25 Mei 2023
- visibility 279
- 0Komentar
lpminvest.com- Organisasi daerah (Orda) Keluarga Mahasiswa Batang Semarang (KMBS) menjadi pembuka Performance di acara Nusantara Culture Festival (NCF) pada hari ini (25/05/2023). Orda KMBS mewakilkan 4 personil anggotanya untuk menampilkan Tarian Babalu, yaitu tarian adat yang berasal dari daerahnya. Tarian tersebut berhasil mencuri perhatian penonton. Tari Babalu merupakan tarian yang sudah ada sejak zaman dahulu. […]
Penampilan Busana Adat Minang Meriahkan Nusantara Culture Festival 2023
- calendar_month Kam, 25 Mei 2023
- visibility 244
- 0Komentar
lpminvest.com- Dewan Eksekutif Mahasiswa Universitas Islam Negeri (DEMA UIN) Walisongo beserta organisasi-organisasi daerah (Orda) intra kampus, menyelenggarakan acara bertajuk Nusantara Culture Festival 2023 pada hari (25/05/2023). Bertempat di lapangan utama Kampus 3 UIN Walisongo. Mengusung tema “Cara Asyik Mencintai Budaya Indonesia” kolaborasi tersebut mengajak semua kalangan untuk ikut merayakan keberagaman yang ada dengan rasa gembira. […]
NCF 2023, Tarian Singo Barong Asal IMAKEN Menarik Perhatian Penonton
- calendar_month Kam, 25 Mei 2023
- visibility 303
- 0Komentar
lpminvest.com– Dewan Eksekutif Mahasiswa Universitas (DEMA-U) adakan event Nusantara Culture Festival pada Kamis, (25/05/2023). Salah satu bagian dari event ini adalah perfomance organisasi daerah (Orda). Dari Ikatan Mahasiswa Kendal (IMAKEN) menampilkan tarian Singo Barong yang beranggotakan 5 orang. Luqman Afiq selaku penari Singo Barong, menjelaskan bahwa alasan IMAKEN memilih tari Singo Barong karena tarian ini […]
