Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NEWS » Lewat Kreasi Paper MOB PBAK, DEMA-U Suarakan Kasus HAM

Lewat Kreasi Paper MOB PBAK, DEMA-U Suarakan Kasus HAM

  • account_circle admin1
  • calendar_month Sen, 19 Agu 2019
  • visibility 181
  • comment 0 komentar

Tampak mahasiswa sedang mengikuti arahan tim kreatif untuk melangsungkan paper mob di lapangan utama kampus III UIN Walisongo.

lpminvest.com – Rangkaian kegiatan Pengenalan Budaya Akademik dan Kemahasiswaan (PBAK) hari pertama yang dilaksanakan di lapangan kampus 3 UIN Walisongo Semarang berlangsung dengan meriah. Kegiatan hari difokuskan pada pembentukan formasi paper MOB oleh para mahasiswa baru (maba) UIN Walisongo Semarang yang berjumlah 4.419 maba. Senin, (18/08/2019).

Tahun ini, tim kreatif PBAK menampilkan kreasi paper mob sebanyak 23 kreasi. Ketua Dewan Eksekutif Mahasiswa (DEMA) UIN Walisongo Pryo Ihsan Aji, menjelaskan bahwa kreasi mob tahun ini mengandung makna tersirat yaitu menegakan kembali kasus-kasus Hak Asasi Manusia (HAM) yang belum usai. Makna tersebut disuarakan melalui kreasi mob yang dibentuk oleh Generasi Walisongo (Genwa) 2019, sebutan mahasiswa baru UIN Walisongo.

“Kreasi mob kali ini memiliki pesan tersembunyi yaitu kita hari ini ingin menegakkan kasus-kasus HAM yang belum selesai yang direalisasikan melalui kreasi mob yang dibentuk oleh mahasiswa baru UIN Walisongo Seamarang,”tuturnya saat diwawancarai kru lpminvest.com.

Nur Khotimah selaku koordinator tim kreatif PBAK UIN Walisongo Semarang 2019 mengatakan, konsep mob yang diusung masih sama dengan tahun sebelumnya, dimana tetap mengangkat visi dan misi UIN Walisongo Semarang. Adapun konten yang diangkat pada kreasi mob tahun ini bertajuk kemanusiaan.

Irfani, mahasiswa baru Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan (FITK) menilai mob kali ini seru meskipun cuaca saat pelaksanaan paper mob tengah terik.

“Menurutku kegiatan mob ini seru walaupun cuacanya panas dan bikin capek,” ungkap Irfani.

Lewat serangkaian kegiatan PBAK pada tahun ini, Pryo mengharapkan para maba dapat tetap menjaga nilai persatuan dan wawasan tentang ke-Indonesiaan. Selain itu,  mereka diharapkan memiliki rasa toleransi terhadap perbedaan. (Anis,Aini [i])

  • Penulis: admin1

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Satu-satunya delegasi FPK, Muna Mampu Raih Juara

    • calendar_month Jum, 20 Sep 2019
    • account_circle admin1
    • visibility 199
    • 0Komentar

    lpminvest.com– Lana Yusriatul Muna, gadis bersuara emas asal Semarang berhasil meraih juara satu cabang lomba Musabaqah Tilawatil Qur`an (MTQ) di hari terakhir Orsenik 2019. Jum’at, (20/9/2019). Dengan nilai 98 ia berhasil mengalahkan 14 peserta lain dari berbagai fakultas di UIN Walisongo. Uniknya, delegasi dari Fakultas Psikologi dan Kesehatan (FPK) ini menjelaskan bahwa ia adalah delegasi […]

  • SEMA FEBI Rutin Gelar Musyawarah Besar Guna Bangun Sinergi Antar-organisasi

    • calendar_month Sel, 13 Apr 2021
    • account_circle admin1
    • visibility 255
    • 0Komentar

    lpminvest.com- Senin, 12/42021 Senat Mahasiswa (SEMA) Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) UIN Walisongo Semarang adakan musyawarah besar pengesahan program kerja lembaga kemahasiswaan periode 2021. Bertempat di Gedung Teater ISdB lantai 3 Fakultas Syariah dan Hukum UIN Walisongo Semarang, acara ini bertajuk Elaborasi Organisasi Intra Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam dalam Menciptakan Sinergitas Antar-lembaga […]

  • Pembukaan Tidak Sesuai Jadwal, Banyak Mahasiswa Baru Pingsan

    • calendar_month Sel, 23 Agu 2016
    • account_circle admin1
    • visibility 149
    • 0Komentar

    lpminvest.com-Banyak mahasiswa baru pingsan karena kelelahan saat menunggu upacara pembukaan Orientasi Pengenalan Akademik (OPAK) UIN Walisong. (Selasa,23/8/16). Pelaksanaan OPAK yang dijadwalkan pukul 07.00 Wib terjadi keterlambatan hingga pukul 09.00. Upacara pembukaan dilaksanakan di lapangan kampus 3 Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang. Sebagaimana yang diklarifikasi Ketua Korps Suka Rela (KSR-red) Palang Merah Indonesia (PMI) UIN Walisongo […]

  • Festival Pasar Sehat UMKM Kecamatan Ngaliyan, Wadah Kolaborasi Mahasiswa KKN UIN Walisongo Bersama KitaZone

    • calendar_month Sen, 1 Nov 2021
    • account_circle admin1
    • visibility 214
    • 0Komentar

    lpminvest.com- Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata Reguler dari Rumah (KKN RdR) UIN Walisongo Semarang berkolaborasi dengan UMKM KitaZone dalam Festival Pasar Sehat UMKM Ngaliyan. Festival ini digelar oleh Pemerintah Kota Semarang melalui Dinas Koperasi dan Usaha Mikro di halaman Kantor Kecamatan Ngaliyan, Sabtu-Minggu (30-31/10/2021). Anggota Kelompok 11 KKN RdR ke-77 UIN Walisongo turut serta membantu UMKM […]

  • Usai Pencurian Sepeda Motor, Satpam Gelar Razia STNK

    • calendar_month Rab, 13 Sep 2017
    • account_circle admin1
    • visibility 174
    • 0Komentar

    lpminvest.com- Satuan Pengaman (Satpam) Kampus 3 lakukan razia Surat Tanda Nomor Kendaraan (STNK) di gerbang utama Kampus 3 UIN Walisongo Semarang. Rabu, (13/9/17). Razia STNK dilakukan guna meminimalisir terjadinya pencurian, usai mengetahui dua unit sepeda motor milik Afandi dan Shinta, mahasiswa Fakultas Syariah dan Hukum,  telah raib digondol maling pada Senin 11 September 2017. “Razia […]

  • Berkat Kerja Keras dan Do’a Dari Abah Guru Serta Orang Tua, Laili Menjadi Wisudawan Terbaik

    • calendar_month Sab, 24 Mei 2025
    • account_circle admin1
    • visibility 275
    • 0Komentar

    lpminvest.com- Acara wisuda periode Mei Universitas Islam Negeri (UIN) Walisongo resmi diselenggarakan pada Sabtu (24/05/2025). Pada acara tersebut, Laili Nazilatirrohmah berhasil menjadi salah satu wisudawan terbaik Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan (FITK). Ia merupakan mahasiswi asal Jepara dari Program Studi (Prodi) Pendidikan Bahasa Arab (PBA), Universitas Islam Negeri (UIN) Walisongo Semarang. Laili tidak menyangka bahwa […]

expand_less
Exit mobile version